Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Bisnis

Cara Bisnis Bertahan di Era Digital

Ide bisnis yang menarik di awal pendiriannya tidak akan menjamin bisnis bisa berkembang dan bertahan lama, terutama di era digital seperti sekarang. Ada banyak tantangan untuk bisa mempertahankan bisnisnya agar bisa bertahan lama dan menghasilkan banyak pendapatan. Apapun jenis bisnis yang sedang dijalankan, pemilik bisnis harus tahu bagaimana caranya untuk bertahan. Suatu bisnis dikatakan bisa bertahan apabila bisa menggaet banyak pelanggan dengan cara yang menarik dan terus meningkatkan kualitas produk atau jasa yang ditawarkan. Berikut ini beberapa cara bisnis bertahan di era digital. 5 Cara Bisnis Bertahan di Era Digital 1. Memaksimalkan Penggunaan Teknologi Cara pertama dan paling utama adalah dengan memaksimalkan penggunaan teknologi. Di era digital seperti sekarang, teknologi memiliki peran yang sangat penting di semua aspek kehidupan termasuk dalam mengembangkan bisnis. Para pelaku bisnis harus memanfaatkan teknologi untuk mengembangkan bisnisnya. Penggunaan teknologi tidak han